28 December 2017
Inilah Mitsubishi EXPANDER, MPV “Sejuta Umat” Mitsubishi, Inilah Mitsubishi EXPANDER, MPV “Sejuta Umat” Mitsubishi
Mitsubishi Xpander semua varian laris manis dalam enam hari pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2017 di ICE-BSD City, Tangerang, Banten. Jumlah SPK yang diterima selama enam hari mencapai 2109.